KPU Sahkan Rekapitulasi Hasil Pilpres 2024 Papua Pegunungan, Prabowo-Gibran Unggul

KPU Sahkan Rekapitulasi Hasil Pilpres 2024 Papua Pegunungan, Prabowo-Gibran Unggul

Nasional | sindonews | Rabu, 20 Maret 2024 - 16:02
share

Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah mengesahkan hasil Pilpres 2024 pada Provinsi Papua pegunungan. Pada lokasi itu pasangan Capres dan Cawapres Nomor Urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka unggul dibandingkan peserta pilpres lainnya.

Pada hasil pemilu Provinsi Papua Pegunungan, Prabowo-Gibran mengantongi suara sebanyak 838.382 suara, disusul pasangan nomor urut 1 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar memperoleh 284.184 suara, dan pasangan nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD sebanyak 175.956.

Baca juga:Jelang Pengumuman Hasil Pemilu 2024, Massa Demo Mulai Datangi KPU

Sementara, berdasarkan hasil sementara rekapitulasi 37 provinsi ditambah hasil pilpres untuk luar negeri total suara sah sebanyak 163.602.441. Pasangan Prabowo-Gibran unggul jauh dengan capaian 95.835.783 suara yang artinya sudah mendapatkan 58,58.

Sementara pasangan Anies-Muhaimin mendapatkan 40.904.314 suara atau 25,00, dan terakhir pasangan Ganjar-Mahfud mengantongi 26.862.344 suara dengan persentase 16,42.

Usia penetapan hasil Pemilu 2024 untuk Provinsi Papua Pegunungan, selanjutnya KPU akan mengesahkan provinsi terakhir yakni Papua Induk. Rekapitulasi hari ini diselenggarakan di Kantor KPU, Jakarta Pusat.

Baca juga: Jelang Penetapan Hasil Pemilu 2024, Jokowi Irit Bicara

Berikut rekapitulasi suara 37 provinsi dan pemilu luar negeri untuk Pilpres 2024:

1. Daerah Istimewa Yogyakarta

Anies-Muhaimin 496.280Prabowo-Gibran 1.269.265Ganjar-Mahfud 741.220

2. Gorontalo

Anies-Muhaimin 227.354Prabowo-Gibran 504.662Ganjar-Mahfud 41.508

3. Kalimantan Tengah

Anies-Muhaimin 256.811Prabowo-Gibran 1.097.070Ganjar-Mahfud 158.788

4. Bali

Anies-Muhaimin 99.233Prabowo-Gibran 1.454.640Ganjar-Mahfud 1.127.134

5. Bangka Belitung

Anies-Muhaimin 204.348Prabowo-Gibran 529.883Ganjar-Mahfud 151.109

6. Kalimantan Barat

Anies-Muhaimin 718.641Prabowo-Gibran 1.964.183Ganjar-Mahfud 534.450

7. Sumatera Selatan

Anies-Muhaimin 997.299Prabowo-Gibran 3.649.651Ganjar-Mahfud 606.681

8. Lampung

Anies-Muhaimin 791.892Prabowo-Gibran 3.554.310Ganjar-Mahfud 764.486

9. Jawa Tengah

Anies-Muhaimin 2.866.373Prabowo-Gibran 12.096.454Ganjar-Mahfud 7.827.335

10. Kalimantan Utara

Anies-Muhaimin 72.065Prabowo-Gibran 284.209Ganjar-Mahfud 51.451

11. DKI Jakarta

Anies-Muhaimin 2.653.762Prabowo-Gibran 2.692.011Ganjar-Mahfud 1.115.138

12. Kepulauan Riau

Anies-Muhaimin 370.671Prabowo-Gibran 641.388Ganjar-Mahfud 140.733

13. Nusa Tenggara Timur

Anies-Muhaimin 153.446Prabowo-Gibran 1.798.753Ganjar-Mahfud 958.505

14. Banten

Anies-Muhaimin 2.451.383Prabowo-Gibran 4.035.052Ganjar-Mahfud 720.275

15. Kalimantan Selatan

Anies-Muhaimin 849.948Prabowo-Gibran 1.407.684Ganjar-Mahfud 159.950

16. Kalimantan Timur

Anies-Muhaimin: 448.046 suaraPrabowo-Gibran: 1.542.346 suaraGanjar-Mahfud: 240.143 suara

17. Jawa Timur

Anies-Muhaimin 4.492.652Prabowo-Gibran 16.716.603Ganjar-Mahfud 4.434.805

18. Sulawesi Tenggara

Anies-Muhaimin 361.585Prabowo-Gibran 1.113.344Ganjar-Mahfud 90.727

19. Sulawesi Barat

Anies-Muhaimin 223.153Prabowo-Gibran 533.757Ganjar-Mahfud 62.514

20. Riau

Anies-Muhaimin 1.400.093Prabowo-Gibran 1.931.113Ganjar-Mahfud 357.298

21. Papua Barat

Anies-Muhaimin 37.459Prabowo-Gibran 172.965Ganjar-Mahfud 120.565

22. Bengkulu

Anies-Muhaimin 229.681Prabowo-Gibran 893.499Ganjar-Mahfud 145.570

23. Sulawesi Utara

Anies-Muhaimin: 119.103Prabowo-Gibran: 1.229.069Ganjar-Mahfud: 283.796

24. Sumatera Barat

Anies-Muhaimin: 1.744.042Prabowo-Gibran: 1.217.314Ganjar-Mahfud: 124.044

25. Sulawesi Selatan

Anies-Muhaimin: 2.003.081Prabowo-Gibran: 3.010.726Ganjar-Mahfud : 265.948

26. Aceh

Anies-Muhaimin: 2.369.534Prabowo-Gibran: 787.024Ganjar-Mahfud : 64.677

27. Nusa Tenggara Barat (NTB)

Anies-Muhaimin: 850.539Prabowo-Gibran: 2.154.843Ganjar-Mahfud: 241.106

28. Papua Selatan

Anies-Muhaimin: 41.906Prabowo-Gibran: 162.852Ganjar-Mahfud: 110.003

29. Jambi

Anies-Muhaimin: 532.605Prabowo-Gibran: 1.438.952Ganjar-Mahfud: 234.251

30. Maluku Utara

Anies-muhaimin: 200.459Prabowo-gibran: 454.943Ganjar-mahfud: 91.293

31. Sumatera Utara

Anies-Muhaimin: 2.339.620Prabowo-Gibran: 4.660.408Ganjar-Mahfud: 999.528

32. Sulawesi Tengah

Anies-Muhaimin: 386.743Prabowo-Gibran: 1.251.313Ganjar-Mahfud: 160.594

33. Papua Tengah

Anies-Muhaimin: 128.577Prabowo-Gibran: 638.616Ganjar-Mahfud: 335.089

34. Papua Barat Daya

Anies-Muhaimin: 48.405Prabowo-Gibran: 209.403Ganjar-Mahfud: 99.899

35. Jawa Barat

Anies-Muhaimin: 9.099.674Prabowo-Gibran: 16.805.854Ganjar-Mahfud: 2.820.995

36. Maluku

Anies-Muhaimin: 228.557Prabowo-Gibran: 665.371Ganjar-Mahfud: 186.395

37. Pemilu Luar Negeri

Anies-Muhaimin: 125.110Prabowo-Gibran: 427.871Ganjar-Mahfud: 118.385

38. Papua pegunungan

Anies-Muhaimin: 284.184Prabowo-Gibran: 838.382Ganjar-Mahfud: 175.956.

Topik Menarik