Kaki Kakek di Pandeglang Nyaris Putus Diterkam Buaya saat Mencari Udang di Sungai Cimuta

Kaki Kakek di Pandeglang Nyaris Putus Diterkam Buaya saat Mencari Udang di Sungai Cimuta

Gaya Hidup | bantenhits.com | Selasa, 4 Januari 2022 - 13:43
share

Pandeglang Tasru warga Kampung Belendungan, Desa Batuhideng, Kecamatan Cimanggu, Pandeglang, diterkam bauya saat
mencari udang untuk umpan mancing.

Akibatnya, kaki kakek berusia 64 tahun itu nyaris putus terkena gigitan buaya. Peristiwa naas yang dialami Tasru terjadi pada Senin 3 Januari 2022, sekitar pukul 12.30 WIB.

Informasi yang dihimpun, saat diterkam buaya di Sungai Cimuta, Tasru sempat melakukan perlawanan dengan menghunuskan sebilah golok, hingga berhasil selamat.

Ya kemarin abah Tasru digigit buaya dan alhamdulillah selamat, kata Kardi tetangga korban.

Continue reading Kaki Kakek di Pandeglang Nyaris Putus Diterkam Buaya saat Mencari Udang di Sungai Cimuta at bantenhits.com.

Topik Menarik