Wali kota Semarang Tunda Keberangkatan Retret

Wali kota Semarang Tunda Keberangkatan Retret

Terkini | okezone | Jum'at, 21 Februari 2025 - 18:12
share

SEMARANG -  Wali Kota Semarang Agustina Wilujeng Pramestuti (AWP) menunda keberangkatan untuk mengikuti retret kepala daerah di Magelang, Jawa Tengah, 21-28 Februari 2025. Agustina Wilujeng mengikuti arahan ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri.

“Kepala daerah dan wakil kepala daerah untuk menunda perjalanan yang akan mengikuti retret di Magelang 21-28 Februari 2025. Sekiranya dalam perjalanan menuju Kota Magelang untuk berhenti dan menunggu petunjuk ketua umum,” ujar Megawati dalam keterangan tertulis.

Sementara menunggu instruksi lanjutan, AWP mengisi waktu dengan bertemu masyarakat, mengajak untuk menjaga kebersihan Kota Semarang dengan gerakan pemilahan sampah.

Topik Menarik