Prediksi Rata-Rata Nilai Rapor Lolos Udayana untuk SNBP 2024

Prediksi Rata-Rata Nilai Rapor Lolos Udayana untuk SNBP 2024

Terkini | okezone | Selasa, 9 Januari 2024 - 11:38
share

JAKARTA Prediksi rata-rata nilai rapor lolos Universitas Udayana untuk SNBP 2024.

Sebagai salah satu Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dengan akreditasi Unggul, Universitas Udayana ramai diminati calon mahasiswa baru.

PTN yang terletak di Badung, Bali ini memiliki rata-rata nilai rapor yang cukup tinggi untuk lolos Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP).

Para calon mahasiswa harus memastikan nilai rapor yang cukup sebelum mendaftar SNBP pada universitas ini.

Untuk itu Okezone merangkum prediksi nilai rata-rata rapor SNBP untuk lolos Universitas Udaya 2024 berikut ini:

Nilai Rata-rata Rapor SNBP Universitas Udayana Rumpun Saintek

Kedokteran: 89,76

Kedokteran Hewan: 86,28

Arsitektur: 87,03

Teknik Sipil: 87,84

Teknologi Pangan: 85,73

Teknologi Industri Pertanian: 84,19

Teknik Pertanian Biosistem: 83,54

Biologi: 83,97

Kimia: 83,97

Fisika: 83,66

Teknik Mesin: 86,02

Teknik Elektro: 86,05

Agribisnis: 86,78

Agroekoteknologi: 85,39

Matematika: 85,33

Peternakan: 84,74

Ilmu Kesehatan Masyarakat: 88,49

Farmasi: 88,92

Keperawatan: 88,47

Informatika: 88,66

Teknologi Informasi: 88,16

Fisioterapi: 86,05

Ilmu Kelautan: 85,09

Arsitektur Lanskap: 83,63

Manajemen Sumber Daya Perairan: 83,54

Kedokteran Gigi: 87,29

Teknik Lingkungan: 83,96

Teknik Industri: 84,42

Topik Menarik