VIDEO: Kisah Menyentuh, Bapak-bapak Melas Minta Maaf Usai Tabrak Mobil
Nasional | BuddyKu | Selasa, 5 September 2023 - 16:50
SULSELSATU.com Sebuah video memperlihatkan seorang bapak-bapak minta maaf usai tabrak mobil. Video tersebut viral di media sosial.
Sambil menahan kesakitan, bapak-bapak itu memelas minta maaf ke pemilik mobil.
Bapak-bapak itu bahkan sampai berlutut minta maaf.
Bukannya marah, pemilik mobil tersebut memberikan nasihat kepada bapak penabrak tersebut.
Namun bukan minta pertanggung jawaban, pengemudi wanita tersebut justru mengaku ingin memberikan bantuan










