4 Ciri-Ciri Cairan Pria Sehat, Jangan Sampai Salah

4 Ciri-Ciri Cairan Pria Sehat, Jangan Sampai Salah

Gaya Hidup | BuddyKu | Rabu, 30 Agustus 2023 - 12:03
share

GenPI.co - Spe*ma alias cairan pria yang sehat merupakan salah satu faktor agar pasangan bisa hamil.

Namun ingat, tidak semua pria memiliki cairan pria yang baik atau sehat.

Pasalnya, ada banyak faktor yang memengaruhi kesehatan cairan pria, terutama gaya hidup.

Berikut 4 ciri-ciri spe*ma sehat yang perlu diketahui pria, seperti dilansir pada Rabu (30/8/2023):

1. Jumlah cairan pria saat ejak*lasi cukup

Salah satu ciri-ciri spe*ma sehat yang perlu diketahui pria, yakni memiliki jumlah air mani saat ejak*lasi cukup.

Spe*ma yang sehat ternyata ditentukan oleh jumlah semen atau air mani yang diproduksi saat sedang ejak*lasi.

Perlu diketahui, bahwa memiliki spe*ma yang subur bila mampu menghasilkan sekitar 25 ml semen dalam satu kali ejak*lasi.

2. Struktur spe*ma lengkap dan sempurna

Salah satu ciri-ciri spe*ma sehat yang perlu diketahui pria, yakni memiliki struktur spe*ma lengkap dan sempurna.

Saat dilihat melalui mikroskop, spe*ma memiliki struktur kepala dengan bentuk oval dan ekor yang panjang.

Selain itu, struktur cairan pria yang normal juga mendukung kelincahan dan kemampuan untuk berenang di dalam rahim.

3. Pergerakan spe*ma cukup baik

Salah satu ciri-ciri spe*ma sehat, yakni pergerakan atau motilitas cairan pria cukup baik.

Perlu diketahui, bahwa spe*ma yang tergolong sehat atau subur, jika setidaknya 40 persen dari keseluruhan cairan pria yang ada di dalam air mani bisa berenang dengan baik ke dalam rahim wanita.

4. Jumlah spe*ma mencukupi

Salah satu ciri-ciri spe*ma yang sehat ternyata harus memiliki jumlah spe*ma di atas 15 juta per ml semen.

Pasalnya, air mani yang sehat memiliki jumlah spe*ma yang cukup sehingga peluang terjadinya pembuahan juga makin besar.

Jika spe*ma terlalu sedikit, kemungkinan terjadinya kehamilan pada pasangan juga cenderung rendah. ( HelloSehat )

Lihat video seru ini:

Topik Menarik