5 Olahraga Fisik Ala Prajurit Kopassus
JAKARTA -Olahraga fisik ala kopassus selalu jadimenarik buatpara netizen Indonesia yang sangat ingin tahu. Karena di balik kerasnya kehidupan militer namun disiplin latihan fisik mereka sangat efektif menjagakondisi tubuh tetap terjaga dan sehat.
Seperti diketahui Kopassus merupakan Komando Pasukan Khusus atau Komando Utama milik Tentara Nasional Indonesia. Mereka tentunya salah satu satuan prajurit elite yang tugas utamanya melakukan berbagai tugas spesifik. Mulai dari pengintaian hingga penyerangan.
Olahraga Fisik Ala Prajurit Kopassus
Demi menjaga tubuhnya agar selalu fit bertugas, Kopassus pun harusrutin menjaga tubuhnya dengan berolahraga. Maka dari itu olahraga fisik apa saja yang mereka selalulakukan? Berikut simak rangkumannya di bawah ini:
5. Kalestenik
Terdapat olahraga ala Kopassus yang disebut sebagai Kalestenik. Salah satu jenis yang bertujuan agar otot terasa lebih kuat. Apabila nantinya rutin dilakukan maka kondisi otot akan lebih baik dari sebelumnya.
4. Ketahanan
Viral, Petugas KRL Nyaris Ketabrak Kereta di Gang Sentiong Usai Diduga Didorong Wanita ODGJ
Selanjutnya ada olahraga fisik ala prajurit kopassus untuk fungsiketahanan. Saat melakoninya tentunya dapat membuat stamina tetap terjaga serta kuat. Tentunyahal ini sangat berguna bagi semua orang.
Pada fase ketahanan itu sendiri biasanya dilengkapi dengan berlari berjam-jam sambil menjelajahi jalan berkilo meter lebih. Latihanini tentunya berguna bagi prajurit agar mendapatkan daya kekebalan tubuh serta tidak mudah lelah.
3. Latihan Calisthenics
Calisthenics bisa dikatakan salah satu latihan yang sudah sejak lama diterapkan di dunia prajurit militer. Olahraga tersebut sangatsederhana tanpa membutuhkan bantuan alat.
Kuncinya adalah melakukan beberapa gerakan yang termasukCalisthenics seperti menarik, mendorong, mengangkat, serta menekan. Berikut sederet rangkaian yang perlu dilakukan saat sesi latihannya diantaranya ada push-up, plank, squats, crunches, pull ups, squat jumps, dan lainnya.
2. Gerakan Wall Sit
Selanjutnya ada wall sit yang bisa dikatakan gerakan ini sangat berguna bila dirasakanberkurangnya tenaga. Namun setelah mempraktikannya, hasilnya fisik perlahan semakin kuat. Sekedar informasi, untuk melakukannya tahan posisi tersebut hinggakeringat dan lelah mulai dirasakan.
1. Bergelantung
Aktivitas ini sangat layak dicoba bila memiliki tempat strategis di sekitar rumah,berupa besi maupun bendadi posisi atas dan melampaui tinggi badan. Sebaiknya boleh coba untuk melakukan gerakan menggelantung.
Kemudian coba untuk tahan seakan mengambang di udara dan pegang erat tangan anda dengan besi. Posisi kaki pun tidak menapak dan akan terangkat saat melakukannya nanti.
Demikian pembahasan mengenai olahraga fisik ala prajurit Kopassus. Semoga bermanfaat bagi para pembaca.










