Reyhan anak pengusaha kaya dan calon pimpinan perusahaan berusaha untuk hidup mandiri dengan menjadi orang susah. Berbeda dengan Layla, seorang sarjana yang sulit mendapat pekerjaan dan akhirnya menjadi petugas sampah. Reyhan dan Layla bertemu tanpa sengaja, kemudian saling jatuh cinta. Layla sempat marah ketika mengetahui bahwa Reyhan adalah seorang anak kaya raya.