Para pebalap T2 Motorsports salah satunya Rio Haryanto bergantian mengendarai Ferrari 488 GT diajang Asian Le Mans Series di Sirkuit International Shanghai, China. T2 Motorsports sampai di garis akhir pada posisi ke-19 sedangkan yang menjuarai race ini adalah tim Thunderhead Carlin Racing.