
Libur Lebaran, Pengunjung Wisata Pantai Randusanga Indah Membeludak
Travel | celebrities.id | Minggu, 08 Mei 2022 - 09:29
BREBES, celebrities.id - Wisata pantai masih menjadi salah sau tempat favorit bagi pemudik untuk mengisi libur lebaran. Sabtu (7/5) pagi, 2500 wisatawan membeludak memadati Pantai Randusanga Indah,Brebes, Jawa Tengah.
Para pemudik dan keluarga sengaja datang untuk menikmati suasana dan bermain. Pantai Randusanga Indah merupakan salah satu tempat wisata favorit di Brebes. Dengan harga tiket Rp10 ribu per orang, pengunjung bisa berenang dan menikmati suasana di sekitar pantai.
Kontributor: Yunibar
Baca Juga :
Liburan di Pantai Pangandaran, Wisatawan Luar Kota Wajib Swab Antigen
Topik Menarik

Jemaah Haji Indonesia Banyak yang Mengal...
travel | Celebrities Kamis, 30 Juni 2022 - 14:26

Resep Onion Ring Crispy, Renyahnya Bikin...
travel | Celebrities Kamis, 30 Juni 2022 - 16:46

Masih Bingung Beli Pertalite Dan Solar B...
travel | RM ID Kamis, 30 Juni 2022 - 21:52

Ikatan Cinta 30 Juni 2022: Penyakit Sara...
travel | Celebrities Kamis, 30 Juni 2022 - 22:06

Miris, Harga Tiket Tinggi Tak Buat Lion ...
travel | TrenAsia Kamis, 30 Juni 2022 - 07:34

Solar Bersubsidi Langka, 1500 Nelayan Be...
travel | Sindonews Kamis, 30 Juni 2022 - 11:06

Last Day! Jangan Sampai Ketinggalan Keja...
travel | Celebrities Kamis, 30 Juni 2022 - 11:26
