
Gara-Gara Laporan Kebakaran Mesin, Ford Tarik Ratusan Ribu Mobil
FORD Motor mengatakan akan menarik 39 ribu SUV setelah adanya laporan 16 peristiwa kebakaran, dan telah menyarankan pemilik untuk memarkir kendaraan mereka di luar ruangan dan jauh dari bangunan sampai perbaikan selesai.
Penarikan tersebut yang mencakup beberapa kendaraan Ford Expedition dan Lincoln Navigator model tahun 2021, didorong karena kebakaran kompartemen mesin dapat terjadi saat mobil diparkir atau sedang dikendarai, bahkan dengan kunci kontak dimatikan, kata pembuat mobil, dikutip Reuters.
Terdapat satu korban luka tetapi tidak ada kecelakaan yang terkait dengan kebakaran, kata perusahaan, menambahkan bahwa 14 dari 16 kendaraan yang terkena dampak dimiliki oleh perusahaan penyewaan mobil.
Baca Juga :
Kabar Buruk, 737.000 Mobil Ford Ternyata Bermasalah, Astaga!
Topik Menarik

BMW R 1250 GS Trohpy 2023 Hadir Dengan W...
otomotif | kabaroto.com Sabtu, 02 Juli 2022 - 19:12

Bantah Kenaikan Tarif Listrik, PLN: Hany...
otomotif | IDX Channel Sabtu, 02 Juli 2022 - 07:46

Presiden Baru Filipina Pilih Mercedes Di...
otomotif | Okezone Sabtu, 02 Juli 2022 - 08:26

Waspada, Beberapa Faktor Ini Penyebab Mo...
otomotif | kabaroto.com Sabtu, 02 Juli 2022 - 09:00

Konsumen Pemesan ADV150 Masih Inden? Bis...
otomotif | kabaroto.com Sabtu, 02 Juli 2022 - 10:00

50 Tahun Honda Civic Sudah Terjual 28 Ju...
otomotif | kabaroto.com Sabtu, 02 Juli 2022 - 14:36

Mobil Tesla Kembali Diretas, Pelaku Mala...
otomotif | Celebrities Sabtu, 02 Juli 2022 - 17:26
