Partai Capres Ekuador yang Dibunuh Pilih Pengganti

Partai Capres Ekuador yang Dibunuh Pilih Pengganti

Nasional | BuddyKu | Minggu, 13 Agustus 2023 - 12:39
share

Partai politik yang mengusung calon presiden Fernando Villavicencio, yang dibunuh pekan lalu, memilih calon wakil presiden untuk menggantikannya sebagai pemimpin partai, Sabtu (12/8). Pengganti Villavicencio dipilih hanya seminggu sebelum pemilihan umum.

Partai Villavicencio, Partai Membangun ( Build ) atau Construye dalam Bahasa Spanyol mengumumkan melalui media sosial, Sabtu (12/8), bahwa partai memilih Andrea Gonzalez untuk menggantikan politisi berusia 59 tahun yang terbunuh itu dalam pemilu pada 20 Agustus.

Pada hari yang sama, janda Villavicencio mengkritik penggantian kandidat oleh partai itu dan menyebutnya tidak sah.

Topik Menarik