Warga Amerika Keturunan Asia dan Pasifik Rayakan Bulan Warisan Budaya
Nasional | BuddyKu | Sabtu, 27 Mei 2023 - 03:37
Di Amerika Serikat, Mei adalah bulannya Asian Pacific American Heritage atau Bulan Merayakan Warisan Budaya Warga Amerika keturunan Asia dan Pasifik. Wartawati VOA Genia Dulot mengajak kita menyaksikan salah satu perayaannya di California berikut ini.