Kapuspen TNI Ungkap Detik-Detik Ledakan saat Pemusnahan Amunisi di Garut

Kapuspen TNI Ungkap Detik-Detik Ledakan saat Pemusnahan Amunisi di Garut

Terkini | inews | Selasa, 13 Mei 2025 - 10:24
share

JAKARTA, iNews.id - Kapuspen TNI, Mayjen TNI Kristomei Sianturi menjelaskan kronologis kejadian ledakan di lokasi pemusnahan amunisi Desa Sagara, Cibalong, Kabupaten Garut, Jawa Barat pada Senin (12/5/2025).

Diketahui setidaknya 13 jiwa meninggal dunia akibat peristiwa itu diantaranya empat prajurit TNI dan sembilan warga sipil. 

Topik Menarik