Infografis Fariz RM Ditangkap Terkait Kasus Narkoba

Infografis Fariz RM Ditangkap Terkait Kasus Narkoba

Infografis | inews | Rabu, 19 Februari 2025 - 19:04
share

JAKARTA, iNews.id - Musisi Fariz RM diamankan oleh pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Selatan atas dugaan keterlibatan dalam kasus narkoba.

Baca juga: Infografis Kades Kohod Arsin Jadi Tersangka Kasus Pagar Laut Tangerang

Saat ini, Fariz RM masih menjalani proses pemeriksaan lebih lanjut di Polres Metro Jakarta Selatan guna mendalami kasus tersebut.

Baca juga: Infografis KPK Panggil Ulang Hasto sebagai Tersangka 20 Februari 2025

Sebagai catatan, Fariz RM sebelumnya telah beberapa kali tersandung kasus narkoba. Ia pertama kali ditangkap oleh pihak kepolisian terkait kasus serupa pada Minggu, 28 Oktober 2007, di kawasan Jalan Radio Dalam, Jakarta Selatan.