Tempat Ngedate di Bogor Super Seru dan Low Budget!
Super seru dan low budget, ini dia rekomendasi tempat ngedate di Bogor yang wajib banget dikunjungi bareng pasangan kamu. Banyak spot foto yang estetik dan instagramable, loh!
1. Kebun Raya Bogor
Kalian pastinya sudah tidak asing dengan tempat yang satu ini. Yap, objek wisata yang paling terkenal di Kota Bogor, Kebun Raya Bogor yang juga digunakan sebagai tempat penelitian dan konservasi. Hanya dengan membayar tiket seharga Rp15 ribu, kamu sudah bisa mempelajari mengenai berbagai flora di Nusantara. Selain melihat keindahan kebun botani nya, kamu juga bisa berpiknik ria bareng pasangan kamu disini, Buddies!
Rp26 ribu (Domestik & Mancanegara Weekend)
Rp15 ribu (Sepeda Weekday)
Rp20 ribu (Sepeda Weekend)
Rp5 ribu (Tiket Parkir - Motor)
Rp50 ribu (Tiket Parkir - Mobil)
2. Little Venice Bogor
Tak perlu pergi ke Benua Eropa untuk merasakan keindahan kota Venesia, kamu bisa datang langsung ke Little Venice Bogor, nih Buddies. Dengan meniru model kota Venesia di Italia, wisata ini memanfaatkan air telaga buatan yang luas sebagai lokasi miniaturnya. Pembangunan wisata ini sebenarnya dilakukan untuk memanfaatkan kawasan villa mewah di Bogor yang bangunannya meniru arsitektur dari Belanda dan Asia.
Rp40 ribu (Anak-Anak Weekend)
Rp25 ribu (Dewasa Weekday)
Rp40 ribu (Dewasa Weekend)
3. Camping Cinema di Bogor
Viral, Petugas KRL Nyaris Ketabrak Kereta di Gang Sentiong Usai Diduga Didorong Wanita ODGJ
Menonton film bioskop adalah salah satu kegiatan yang paling digemari oleh anak muda masa kini. Bioskop identik dengan film layar lebar yang diputar di sebuah ruangan. Tapi, pernah gak sih Buddies membayangkan rasanya menonton film layar lebar didalam sebuah tenda?
Nah, destinasi di Bogor yang satu ini menawarkan sebuah tempat camping pertama di Bogor dengan pengalaman unik yaitu sensasi menginap di alam terbuka dengan ditemani tontonan film layar lebar. Asik banget kan?
Lokasinya sendiri masih dalam kawasan New Panjang Jiwo Resort dan merupakan salah satu layanan terbaru yang dimiliki oleh resort ini.
Ketentuan Tiket
Itu dia destinasi ngedate di Bogor yang dapat dikunjungi bersama pasangan kalian, Buddies.
BINT#3










