
Dody Sudrajat Disambut Petir saat Berikan Uang Asuransi Vanessa Angel ke Gala Sky: Alam Merestui
JAKARTA, celebrities.id - Perselisihan soal uang asuransi mendiang Vanessa Angel agaknya mulai menemui titik terang.
Dody Sudrajat yang merupakan penerima manfaat dari asuransi Vanessa Angel sebesar Rp530 juta, akhirnya memberikan setengah uang tersebut kepada Gala Sky Andriansyah.
Hal itu dibuktikan dalam jumpa pers yang digelar baru-baru ini. Dalam jumpa pers itu Dody Sudrajat ditemani tante Vanessa Angel, Renny Setyawati.
Namun, ada yang menarik dari jumpa pers itu, ketika Tante Vanessa Angel mengatakan asuransi itu telah dibagi ke Gala, tiba-tiba terdengar suara petir kencang menggelegar.
Dody Sudrajat mengatakan jika momen itu begitu pas, seakan alam menyetujuinya.
"Pada saat tante Renny mengatakan 'Gala ini asuransi dari mama untuk Gala' itu petir dan geledek kencang sekali bunyinya. Ya mudah-mudahan itu adalah pertanda baik, pertanda alam merestui," kata Dody Sudrajat saat ditemui di Taman Makam Islam Malaka, Jakarta Selatan, Sabtu (21/5/2022).
Tak ingin memikirkan hal yang tidak-tidak, seperti yang diasumsikan netizen, jika petir itu adalah satu satu peringatan dari Tuhan. Mantan suami Puput itu berusaha untuk berprasangka baik.
Baca Juga :
Petir Menggelegar saat Bicarakan Asuransi Vanessa Angel, Doddy Sudrajat: Pertanda Alam Merestui
"Biasa aja lah itu netizen. Ya kita liat aja nanti kita berpikir positif aja. Daddy juga nggak tahu itu petir nya sampai begitu besarnya," ujar Dody Sudrajat.
Topik Menarik

Kisah Wanita yang Dijemput Driver Ojol L...
gaya hidup | Indozone Minggu, 26 Juni 2022 - 20:28

“Senggol” Perubahan Nama Jalan oleh ...
nasional | wartaekonomi Senin, 27 Juni 2022 - 01:05

Ganjar dan Ribuan Orang Goyang Ambyar da...
gaya hidup | Inews Minggu, 26 Juni 2022 - 08:44

8 Fakta Menarik Trofeo Ronaldinho, Nomor...
olahraga | Okezone Senin, 27 Juni 2022 - 01:03

Wika Salim Pakai Hot Pants Putih Pamer S...
gaya hidup | Indozone Senin, 27 Juni 2022 - 00:40

Wika Salim Gemesin Pakai Crop Top Sampai...
gaya hidup | Indozone Minggu, 26 Juni 2022 - 09:58

Kisah Air Keramat Dende Benue di Kecamat...
gaya hidup | genpi.co Minggu, 26 Juni 2022 - 11:01
