Penampakan Tebing Bantaran Sungai Cikempong usai Longsor Bikin 40 Rumah Warga Terancam

Penampakan Tebing Bantaran Sungai Cikempong usai Longsor Bikin 40 Rumah Warga Terancam

Gaya Hidup | bantenhits.com | Sabtu, 5 Maret 2022 - 16:16
share

Pandeglang Tebing bantaran Sungai Cikempong, Kampung Karangmulya, Desa Tegalwangi, Kecamatan Menes, Kabupaten Pandeglang longsor sepanjang 40 meter.

Peristiwa itu terjadi akibat curah hujan tinggi melanda wilayah tersebut pada Kamis, 3 Maret 2022. Saat peristiwa berlangsung, sebuah bangunan milik warga turut tersapu longsor.

Yang lebih mengkhawatirkan, akibat tanah longsor tersebut, puluhan rumah warga yang dekat dengan bantaran aliran Sungai Cikempong kondisinya terancam.

Kepala Desa Tegalwangi, Kecamatan Menes, Pandeglang, Kiki Maulana mengungkapkan, tanah longsor yang terjadi di wilayahnya diakibatkan oleh curah hujan tinggi yang melanda wilayahnya sejak Kamis, 3 Maret 2022.

Continue reading Penampakan Tebing Bantaran Sungai Cikempong usai Longsor Bikin 40 Rumah Warga Terancam at bantenhits.com.

Topik Menarik